Bambu Spa

Modal Minimum:
Rp. 250.000.000
Kategori Bisnis:
KESEHATAN
Badan Hukum:
PT. Louise And Chelsea Indonesia

Waralaba Salon Kecantikan Bambu Spa

Bambu Spa berdiri sejak 8 Agustus 2008, dimiliki dan dioperasikan berdasarkan Perjanjian Waralaba dari PT. Louise and Chelsea Indonesia sebagai pemegang merek Bambu Spa dengan moto "Cantik Hatimu, Cantik Parasmu. Sukses Menantimu." Model bisnis Bambu Spa adalah jasa perawatan tubuh secara alami dengan konsep slimming, beauty care, dan family spa. Pelanggan kami terdiri dari 80% wanita, 10% anak-anak, dan 10% pria.

Visi dan Misi

  • Visi: Menjadikan Bambu Spa sebagai pilihan utama tempat perawatan tubuh bagi seluruh pecinta spa.
  • Misi: Memberikan pelayanan dan produk perawatan terbaik dari ujung rambut sampai ujung kaki sehingga terciptanya kepuasan pelanggan.

Mengapa Memilih Bambu Spa

  • Merek yang sudah dikenal dan diterima masyarakat.
  • Terapi dengan bambu yang unik dan sangat baik untuk kesehatan, kecantikan, dan pelangsingan.
  • Sistem perangkat lunak online yang memudahkan para franchisee.
  • Produk berkualitas yang menggunakan kekayaan alam Indonesia dan bersertifikasi BPOM.
  • Terapis handal didukung oleh training centre dan sertifikasi Therapist Nasional.
  • Dukungan manajemen dan strategi pemasaran yang berkesinambungan.
  • Mutu dan pelayanan yang baik.
  • Bisnis yang dapat dipercaya, bekerja sama dengan Miss Grand Indonesia.
  • Menjadi distributor penjualan produk.
  • Pendiri memiliki sertifikasi Diploma Cidesco Spa International dan Certified Wellness Coach.
  • Pendiri adalah Founder dan Ketua Umum Yayasan Pariwisata Spa Indonesia.
  • Program Healing Wellness Retreat, yang pertama di Indonesia.

Keunggulan Waralaba Bambu Spa

  1. Merek yang dikenal luas dan diterima masyarakat.
  2. Terapi bambu yang baik untuk kesehatan.
  3. Sistem perangkat lunak online yang memudahkan franchisee.
  4. Produk berkualitas menggunakan kekayaan alam Indonesia.
  5. Pusat pelatihan terapis berkualitas.
  6. Strategi pemasaran yang berkesinambungan.
  7. Mutu dan pelayanan yang baik.
  8. Bisnis terpercaya, bekerja sama dengan perusahaan besar.
  9. Menjadi distributor produk.

 

Untuk informasi lebih lanjut terkait brand Bambu Spa, silahkan untuk login / register terlebih dahulu untuk mendapatkan lebih banyak akses.


Request Information

To learn more about Bambu Spa, request information today!

DISCLAIMER
FranchiseGlobal.com tidak bertanggungjawab atas segala bentuk transaksi yang terjalin antara pembaca, pengiklan, dan perusahaan yang tertuang dalam website ini. Kami sarankan untuk bertanya atau konsultasi kepada para ahli sebelum memutuskan untuk melakukan transaksi. Tidak semua bisnis yang ditampilkan dalam FranchiseGlobal.com menerapkan konsep franchise semata, melainkan menggunakan konsep franchise, lisensi, dan kemitraan.

Member of:

Organization Member:

Media Partner:

Our Community:

{